Wednesday, February 29, 2012

foreveralonejourney





" Forever Alone Journey "
a journey for just me and my shadow



Malabar, Tugu (Jogja) - Kotabaru (Malang)
95K , 23:38 




 Day 1 - First and Main Destination
"Batu Secret Zoo"










 Second Destination
"Museum of Animal"



The Wolf and their Awesomeness
as one of many Great Dioramas

3rd Destination
" Great Mosque of Malang "
(picture coming soon)

4th Destination
" Batu Night Spectacular "
(picture coming soon)




 Day Two - Fifth (unplanned) Destination
Masjid Al - Akbar Surabaya

Stupidly lost in Surabaya because of the thoughts that Sempu Island is in Surabaya.
wasting some precious cash, enjoying an Epic experience doing Tahajud alone in this great Mosque
Walking such distances and sleeping at Indomaret.





 6th Destination 
"Sendang Biru Beach - Malang"
a port to Sempu Island.

Spending a night sleeping at local mother house, a very kind mother that gave me a free place to stay and managed my journey from Sendang Biru to Sempu Island 
( Boat, Guide, and Permission ).





 Day 3 - 7th Destination 
" Segara Anakan- Sempu Island "



 Teluk Semut, a bay of Sempu Island, 
the one and only way to reach Segara Anakan


 two hours walking in the woods, that's how we reach Segara Anakan.
crazy sloppy and "becek" land as the main road



Arrived at Segara Anakan
"See the Differences"
up - after walking in the woods, the leg of the guide
below- after walking in the woods, the leg of the foreveralone



" Segara Anakan "
a sneak peak to the paradise


 "Bare Blue Ocean"
Another side of Segara Anakan


Trying to wash my pants
FAILED !
end up gave lot extra weight to my bag


 Yes I'm Flying !







" Being Lonely is a Bitch ,
 but being alone doesn't always mean Lonely "
...
Fuckyeah !

join me next journey will you ?
yes you !

(you siae.....)

 

Monday, February 13, 2012

Coklat dan Aurat


Seperti Kaspersky dan Jackie Channya, mereka memeranginya dengan sebutan Virus Merah Jambu. Yaa, sudah sekitar 6 tahun semenjak saya berseragam Putih abu-abu di tahun pertama. Dan semenjak itulah saya mengenal peperangan ini. Yap! Peperangan antara orang-orang Islam tertentu, dan Hari valentine.

Entah apa yang diperangi, harinya, atau kemaksiatan yang terjadi di hari tersebut. Saya tidak terlalu mengerti. Tapi satu yang saya mengerti secara pasti. Bahwa dalam Islam agama saya, memerani kemaksiatan tidak hanya dilakukan pada !4 Februari ini, tidak juga pada bulan Ramadhan. Melainkan selalu, selama bumi ini masih ada.

Saya juga tidak terlalu mengerti, kenapa orang bsia begitu mudah terpengaruh untuk melakukan apa yang saya yakini, tidak terlalu mereka mengerti. Mereka menyebut hari ini hari kasih sayang. Lalu apa? Setiap hari kita bias berbagi kasih sayang. Malah seharusnya begitu, tapi tentu saja, dalam batasan yang yahh, saya kalian semua mengerti.

Di hari ini juga, ada sebuah tradisi tambahan yakni, memberikan coklat pada orang yang kita sayangi, atau sekedar kagumi jika tidak bisa sampi menyayangi. Tradisi yang menarik. Tapi kenapa hanya hari ini? Kenapa tidak sering-sering ? atau setiap hari.

Lalu sekarang muncul gerakan baru. 14 Ferbuari Tutup Aurat mu. Sama seperti berbagi coklat, ini adalah suatu gerkan yang menarik. Tapi lagi-lagi, kenapa hari ini?

Inilah yang kemudian membuat saya terpikir untuk membuat tulisan ini. Sejujurnya saya tidak pernah peduli dengan hari ini, setidaknya sejak saat pemikiran saya mulai dewasa. Bagi saya, hari ini tidaklah spesial. Kecuali kalau pemerintah menjadikan hari ini, sebagai hari libur nasional. Barulah saya akan mulai peduli. Haha!

Pada intinya yang ingin saya sampaikan adalah,

Jika memang ingin berbagi kasih sayang lebih, lakukanlah setiap hari. Tidak perlu menjadikannya special untuk hari ini.

Jika ingin berbagi coklat, pun begitu. Percayalah jutaan orang di dunia akan sangat senang dengan hal itu. Yahh setidaknya saya begitu. Dunia akan lebih indah, dan jauh lebih ceria.

Dan jika ingin menutup aurat, lakukanlah setiap hari. Bayangkan, betapa sejuknya dunia jika itu dilakukan oleh paling tidak semua muslimah di bumi.

Tapi ingatlah, apapun, lakukan itu dengan hati. Karena dengan begitu, apapun itu, pasti akan terasa spesial.


 Berbagilah kasih sayang, coklat, dan tutuplah auratmu, dan lakukanlah dari Hatimu, percayalah setiap hari akan terasa spesial 
 - Hendro Prasetyo